Jumat, 06 September 2013

Kepemimpinan Transformatif berbasis Good Corporate Governance bagi Supervisor dan Manager - Yogyakarta


Offering Training
Kepemimpinan Transformatif berbasis Good Corporate Governance bagi Supervisor dan Manager
DESCRIPTION
Praktik good corporate governance akan menempatkan organisasi pada situasi yang dinamis dari berbagai tantangan internal dan eksternal. Komitmen terhadap praktik good corporate governance yang konsisten, akan memampukan perjalanan organisasi/ perusahaan menuju tercapainya kinerja organisasi/ perusahaan yang optimal.
Pelatihan soft skills kepemimpinan berbasis good corporate governance ini akan mencerahkan mindset peserta untuk bekerja sesuai visi, misi, strategi, values, ethics, dan moral, yang didukung dengan integritas diri yang kuat, guna menciptakan organisasi/ perusahaan yang sehat dan berkinerja tinggi. Melalui budaya kerja yang transparan, jujur, adil, berintegritas, beretika, bermoral, dan bertanggungjawab, diharapkan nilai-nilai profesionalisme sejati dapat diterapkan secara sempurna, di semua aspek kebijakan dan operasional organisasi/ perusahaan. Setiap orang di organisasi/ perusahaan harus menyadari bahwa tanpa didukung praktik good corporate governance, organisasi/ perusahaan berpotensi menjadi tidak sehat. Hal ini dapat menghasilkan risiko yang merusak fondasi organisasi/ perusahaan. Jika, fondasi organisasi/ perusahaan sudah rusak, maka berbagai penyakit kronis akan menggerogoti organisasi/ perusahaan. Hasilnya, organisasi/ perusahaan akan mengalami kesulitan dalam menjalankan operasionalnya.
WHO SHOULD ATTEND
Staf Senior/ Supervisor/ Manajer di berbagai bidang dan fungsi, Pimpinan Senior/ Direksi dan Pihak-Pihak Lain yang berminat dan terkait.
OBJECTIVE
Tujuan utama workshop ini adalah membangun kesadaran peserta untuk mempraktikkan kepemimpinan berbasis good corporate governance guna menjaga daya tahan organisasi/ perusahaan dalam menghadapi berbagai macam tantangan dan dinamika.
SUMMARY OUTLINE
1.       The Best Corporate Practices  & Become A Good Corporate Citizen & Leader.
2.       Self-Leadership & Enhance Yourself to be A Great Leader
3.       Generating Energy for Transformation
4.       Developing a Vision of the Future
5.       Aligning the Organization & Culture
6.       Orchestrating The Transformation
COURSE METHOD
COURSE SPEAKER
v  Presentation
v  Discuss
v  Case Study
v  Evaluation
v  Simulation
Irfan Riza, SE, MSc, MA (CM)
(Certified Mediator and Senior Consultant in Conflict Transformation, CSR based on ISO 26000, Social  Audit, Government Relations, Community Building and Development )
TIME & VENUE
COURSE FEE
Hotel Jentra  Jl. Dagen 85 Malioboro Yogyakarta
Telp (0274580789)

25-27 September 2013
27-29 November 2013
3 days
08 am – 04 pm
In House Training:
Depend on request
IDR 5.800.000,- Per Participant non residential

Course fees can be transferred to the following account number :
CV JP CONSULTANT : MANDIRI Bank Yogyakarta Branch Acc. No.  1370007857077

FACILITY
INFORMATION AND REGISTRATION
¨  Module / Handout
¨  Certificate
¨  Souvenir
¨  Training Kit
JP Consultant
Kalibayem No. 436 Ngestiharjo Kasihan Bantul Yogyakarta
Phone        :  02743326339
Email         :  jpconsultantyogyakarta@gmail.com
Website     : www. jptrainingcenter.com          
Contact      : Tina  (085741853818)
                    Sari (08122758271)
                    Damiri (083867388077)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar